Lowongan kerja SAFETY OFFICER PT. BUANA CENTRA SWAKARSA area BOGOR

PT. BUANA CENTRA SWAKARSA adalah Perusahaan yang bergerak dibidang Logistik, Transport, Freight Forwarding, Packaging, dan jasa warehouse. Saat ini kami membutuhkan tenaga profesional yang mempunyai kemampuan dan kemauan yang optimal untuk mengisi posisi sebagai berikut :

SAFETY OFFICER

Kualifikasi :

  • Minimal Diploma dari semua jurusan
  • Minimal 3 bulan sebagai OHSE Officer
  • Memahami OHSAS 18001
  • Memahami OHSE
  • Memahami HIRAC dan JSA
  • Aspek & Dampak Lingkungan
  • Dapat Identifikasi Bahan / Material Berbahaya
  • Kemampuan Investigasi
  • Dapat bekerja dalam individu / tim
  • Berintegritas, komunikatif, dan proaktif

Technical skills:
(e.g. computer, product knowledge)

Jobdesk :

  • Bertanggung jawab sebagai perwakilan Safety Officer di unit bisnis.
  • Bertanggung jawab atas keselamatan dan kesehatan seluruh pekerja di lingkungan Perusahaan.
  • Memastikan semua Pekerja bekerja sesuai dengan prosedur standar, sehingga keselamatan dan kesehatan Pekerja dapat terjamin.
  • Menilai situasi berbahaya/tidak aman, serta mengembangkan langkah-langkah untuk memastikan keselamatan & kesehatan Pekerja saat bekerja di lingkungan Perusahaan.
  • Mencegah terjadinya pelanggaran terkait keselamatan & kesehatan kerja di lingkungan Perusahaan.
  • Berkoordinasi dan bekerja sama dengan tim HSE di unit bisnis.

Jika anda memenuhi kualifikasi dan punya semangat untuk bergabung dalam posisi ini silakan kirim lamaran lengkap anda ke:

hrdbcslog@gmail.com