Lowongan kerja PT. FUNINDO MITRA SEJAHTERA (Funshare)

PT. FUNINDO MITRA SEJAHTERA (Funshare) – www. myfunshare.com
, berlokasi di Sentul City Bogor, membuka lowongan dengan posisi :

HR,GA & Legal Officer (Kode : HRGA)

  1. S1 Hukum
  2. Menguasai UU13 dan peraturan ketenagakerjaan
  3. Berpengalaman mengurus perijinan
  4. Mampu mengelola bagian umum (OB, Driver)
  5. Mampu mengelola adm karyawan
  6. Mampu menerapkan peraturan perusahaan
  7. Disiplin, tegas, berjiwa kepemimpinan, proaktif, komunikatif
  8. Diutamakan berdomisili di Bogor dan sekitarnya

Design Grafis (Kode : DG)

  1. Pendidikan D3, S1 Design
  2. Menguasai program Adobe Ilustrator, Adobe Photoshop, Adobe Indesign.
  3. Dapat membuat slide presentasi ( minimal power point)
  4. Menguasai fotografi dan videografi beserta program editornya lebih disukai.
  5. Berpikir kreatif dan mandiri
  6. Dapat menciptakan dan mengembangkan ide (konsep desain)
  7. Dapat bekerja memenuhi deadline
  8. Bersedia overtime
  9. Bersedia ditugaskan ke luar kantor bila dibutuhkan
  10. Diutamakan berdomisili di Bogor dan sekitarnya

CS eCommerce (Kode : CS)

  1. Pendidikan min D3
  2. Memiliki kompetensi dan pengalaman dalam eCommerce
  3. Mampu mengaktifkan akun2 media sosial perusahaan
  4. Berinsiatif, kreatif, komunikatif, teliti, detail, sistematis
  5. Mampu mengolah data dan mengatasi komplain
  6. Diutamakan berdomisili di Bogor dan sekitarnya
Staf Finance & Accounting (Kode : SFA)
  1. Pendidikan S1 Akuntansi
  2. Pengalaman membuat Laporan Keuangan menggunakan software atau manual
  3. Mampu membuat SOP Akuntansi & Keuangan
  4. Menguasai perpajakan
  5. Berinisiatif, komunikatif, detail, sistematis, analitis
  6. Diutamakan berdomisili di Bogor dan sekitarnya
Product Executive (Kode : PE)
  1. Pendidikian min D3 Gizi, Pertanian (pangan) dan yang terkait
  2. Mampu membuat penulisan tentang keunggulan dan manfaat produk berdasarkan keilmuan
  3. Mampu berpresentasi didepan umum dan berpromosi melalui media sosial
  4. Berinisiatif, kreatif, komunikatif, detail, analitis.
  5. Diutamakan berpengalaman di industri makanan-minuman
  6. Diutamakan berdomisili di Bogor dan sekitarnya
Senior PHP and Lead Developer (Kode : PHP) Continue reading